Sebab Terjadinya Penyakit Ayam Broiler

By. Agritio Amanusa - 17 Mar 2023

Bagikan:

 img

bisnisrakyat.id - Penyakit adalah semua kondisi ternak yang mengganggu fungsi jaringan, sel, organ dan seluruh sistem tubuh terutama imunitas sehingga tidak bisa bekerja secara normal. Penyakit yang menjangkit ayam broiler bisa dibagi menjadi penyakit menular (infectious disease) maupun tidak menular (non infectious disease).

 

Baca Juga: Efek Prebiotik terhadap Peningkatan Kualitas Karkas Broiler

 

Terdapat beberapa penyebab dari terjadinya penyakit pada ayam broiler. Beberapa hal tersebut meliputi :

 

1. Kekurangan zat esensial, yaitu zat penting sebagai penunjang produktivitas ternak meliputi vitamin, mineral maupun nutrisi penting lainnya.

2. Konsumsi zat beracun, zat beracun bisa secara tidak sengaja terkontaminasi dalam pakan ternak sehingga menyebabkan ternak terjangkit penyakit saat mengkonsumsinya

 

Baca JugaSyarat Dalam Penyusunan Ransum

 

3. Infeksi, dapat terjadi akibat peran dari parasit eksternal (kutu, cacing, dll) maupun internal (bakteri, virus, dll)

 

4. Kerusakan fisik, biasanya kerusakan dari tubuh ayam dapat terjadi akibat dari cidera maupun pengaruh faktor lingkungan yang ekstrim

 

Baca Juga: Perbedaan Bentuk Pakan Ayam Broiler


    Tags :


Whatsapp Logo
Start a Conversation Hi! Click one of our member below to chat on Whatsapp