Resep Kue Cucur, Jajanan Pasar Favorit

By. Hanief - 08 Jan 2024

Bagikan:

 img

webplus.id - Kue cucur merupakan salah satu jajanan pasar yang terkenal.

Kue cucur memiliki tekstur yang lembut di bagian tengah dan garing di bagian pinggir.

 

Jika ingin menikmati kue cucur kamu juga bisa membuatnya di rumah lho.

Beikut ini resep kue cucur yang bisa kamu ikuti.

 

Baca juga: Olahan Cumi Sederhana: 6 Resep Lezat yang Mudah Dibuat di Dapur

 

Resep kue cucur yang sudah kontenPedia rangkum dari laman tokopedia.

Bahan-bahan

25 g gula pasir

150 g tepung beras

30 ml air daun suji

200 ml air matang

2 ½ sdm tepung terigu

Minyak goreng secukupnya

Garam secukupnya

2 tetes pewarna hijau

1 lembar daun pandan.

 

Baca juga: Nikmati Kelezatan Udang dengan 14 Resep Olahan yang Menggoda Selera

 

Cara Membuat

Siapkan panci, lalu masukkan gula, air daun suji dan daun pandan. Lalu aduk semua bahan hingga merata dan gula larut. Saring dan sisihkan.

Siapkan wadah, lalu masukkan tepung terigu, garam, dan tepung beras. Lalu aduk hingga merata.

Masukkan perlahan air rebusan daun pandan ke dalam wadah tadi, lalu aduk adonan hingga merata.

 

Ambil adonan menggunakan sendok sayur dan goreng menggunakan minyak panas.

Putar-putar adonan dan siram bagian atas kue cucur menggunakan minyak.

Kue cucur siap dihidangkan.

 

Baca juga: Resep Cakwe Bandung, Jajanan Favorit Anak-anak, Cek Yuk!




Whatsapp Logo
Start a Conversation Hi! Click one of our member below to chat on Whatsapp